Cara Menggunakan Rumus Split pada Spreadsheet

     Rumus Split merupakan salah satu rumus yang ada di Spreadsheet dimana fungsinya memisahkan data yang ada pada cell tertentu menjadi beberapa kolom menggunakan pembatas yang ada di dalam cell tersebut. Berikut adalah cara menggunakan rumus Split pada Spreadsheet

--> Persiapkan data yang akan dilakukan pemisahan


--> Gunakan Rumus "Split" dan isikan keperluannya, yaitu data yang akan digunakan/displit serta pemisah data (dapat berupa symbol, angka atau huruf)

--> Bagian belakang rumus, boleh di isi maupun di kosongi. Untuk pemisahan cukup di kosongi saja.

--> Setelah di Enter maka kolom akan terisi dengan data yang telah di pisah menggunakan pemisah yang diinput dan masing-masing kolom akan terisi bergantung pada total data yang dipisah.


--> Dari hasil "Split" tersebut, terdapat tiga kolom tambahan yang menerangkan kolom asal.

<< Kembali ke materi sebelumnya


Share:

No comments:

Post a Comment

Clinic Bimbel

Popular Posts

Blog Archive

Followers