Delineasi Point

Selamat datang di tutorial arcMap.
Kali ini saya akan menjelaskan bagaimana menambahkan point pada peta yang akan kita buat.

- Sama dengan tutorial sebelumnya pada pembuatan polygon dan polyline, pada pembuatan poinnt ini diawali dengan klik kanan pada folder connection --> new --> shapefile dan pilih yang point.

- Setelah membuat shapefile point, pilih editor di menu editor pilih start editing

- buka create feature dan pilih nama point yang dibuat

- klik sesuai dengan keinginan kita di mana akan meletakka pointnya.

- Setelah selesai semua point diinputkan, klik editor kembali dan stop editing maka akan muncul dialog save edit? pilih ok.

- shapefile telah tersimpan dan untuk melakukan editing dapat menggunakan start editing kembali dan drag point yang ingin di pindahkan kemudian stop editing dan save.

Sekian tutorial arcMap kali ini, untuk lebih jelasnya bisa buka video di Youtube. Jangan lupa subscribe dan follow blog kami :)

Semoga bermanfaat :)
Share:

No comments:

Post a Comment

Clinic Bimbel

Popular Posts

Blog Archive

Followers