Merubah Polygon menjadi Polyline di Qgis

    Polygon yang terdiri dari beberapa garis terhubung, dapat dikembalikan lagi menjadi garis dengan Qgis. Berikut adalah bagaimana cara merubah Polygon yang telah di buat menjadi Polyline

--> Munculkan Polygon yang akan di rubah ke bagian layer dengan cara double click shpnya

--> Pilih menu Vector, pilih geometry tool dan pilih polygon to line.

--> Pilih shp polygon yang akan di rubah dan pilih tempat penyimpanan shp baru yang nantinya berbentuk polyline

--> Pilih Run dan close windownya, Line akan muncul terpisah dengan polygon.

--> Untuk melihatnya secara langsung dapat uncheck pada bagian polygon sehingga akan tersisa polyline nya saja.

Share:

No comments:

Post a Comment

Clinic Bimbel

Popular Posts

Blog Archive

Followers