Jenis-Jenis IDS

     Intusion Detection System atau sering disebut IDS berdasarkan letaknya terbagi menjadi dua jenis, yaitu
Gambar 1.1 Intrusion Detection System (IDS)
  1. NIDS (Network Intrusion Detection System
    Merupakan sistem pendeteksian yang ditempatkan pada titik strategis dalam jaringan dan melakukan pengamatan terhadap lalulintas jaringan, dan menganalisis apakah terdapat percobaan penyusup jaringan tersebut.
  2. HIDS (Host Intrusion Detection System)
    merupakan sistem pendeteksian yang ditempatkan pada sebuah host atau workstation dan melakukan pengawasan terhadap paket-paket yang berasal dari dalam maupun luar dan kemudian memberikan peringatan terhadap sistem atau administrator jaringan.

Share:

No comments:

Post a Comment

Clinic Bimbel

Popular Posts

Blog Archive

Followers