Gambar 1.1 Probing
Probe atau network probing adalah sebuah aplikasi atau device lain yang disusupkan dalam network dengan tujuan untuk melakukan monitoring dan mendapatkan data-data mengenai aktifitas jaringan tersebut. Network probing ditujukan untuk mengetahui akses dari sebuah host dan data yang terdapat didalamnya atau bahkan untuk mengetahui kelemahan dari suatu komputer tersebut.
No comments:
Post a Comment