Seiring berjalannya waktu dan perkembangan teknologi, saat ini sudah muncul telephone genggam atau yang sering dikenal dengan "handphone" atau disingkat HP. Handphone sedikit berbeda dengan telephone. Perbedaan paling mencolok dari keduanya adalah Handphone tidak menggunakan kabel untuk melakukan komunikasi. Handphone menggunakan sinyal selular untuk melakukan komunikasi.
Telephone genggam tidak hanya berfungsi untuk melakukan komunikasi suara melainkan juga untuk pengiriman dalam bentuk teks, foto bahkan video. Saat ini perkembangan sudah semakin pesat sehingga Handphone saat ini dapat digunakan untuk melakukan foto dan perekaman video serta berbagai macam fitur yang ada saat ini.
No comments:
Post a Comment